Return to site

Beberapa Cara Membasmi Hama Kutu Daun

tips membasmi hama kutu daun secara alami

Beberapa Cara Membasmi Hama Kutu Daun

Inilah daftar beberapa Cara Membasmi Hama Kutu Daun yang bisa anda coba lakukan supaya daun tanaman yang anda tanam terbebas dari serangan jenis hama kutu daun.

broken image

Jenis hama yang dapat menyerang tanaman tentunya banyak sekali dan terkadang itu bisa memberikan pengaruh pada tanaman atau bahkan bisa menyebabkan gagal panen jika yang di tanam itu buah atau sayur.

Seperti salah satu nya serangan hama daun, kutu daun yang mana memiliki bentuk tubuh lunak dan panjang 3 mm, untuk warna dari jenis hama yang satu ini bisa beragam bisa memiliki warna coklat, merah, hitam , hijau atau kuning bergantung pada spesiesnya.

Serangga ini biasanya makan dengan cara mengisap getah tanaman terutama pada tunas yang baru tumbuh . Biasanya jenis hama kutu ini di temukan di bawah daun.

Akibat dari serangan kutu ini mengakibatkan daun menggulung , layu dan bahkan bisa menghambat pertumbuhan tanaman. Karena dampak yang begitu parah , maka jenis hama ini musuh bagi para petani atau penanam

Harus anda ketahui jika kutu daun ini memiliki peran ganda selain sebagai hama, kutu daun juga sebagai perantara virus.

Cara Membasmi Hama Kutu Daun - Ciri atau gejala dari serangan kutu daun ialah tunas atau daun daun muda yang menggulung , kutu juga dapat mengeluarkan cairan yang mengandung madu atau manis alhasil mengundang datang nya semut.

Meingingat jenis hama kutu daun ini sangat merugikan maka pembasmian hama ini harus segera di lakukan. Di bawah ini ada beberapa cara organik untuk mengendalikan kutu daun yang bisa anda coba .

Inilah Cara Membasmi Hama Kutu Daun Dari Bahan Alami Yang Bisa Anda Lakukan

broken image

Membuat Pestisida nabbati Kutu Daun Menggunakan Biji Mimba

Bahan bahan yang di perlukan , biji mimba 1 kg, serai 1 kg , lengkuas 1 kg, air bersih kurang lebih 10 liter.

Untuk proses pengolahan nya haluskan semua bahan dengan cara di blender lalu masukan ke dalam wadah dan larutkan dengan menggunakan 10 liter air tadi yang sudah di siapkan

Panaskan larutan tersebut dengan menggunakan api, jangan sampai mendidih lalu dinginkan dan encerkan ramuan itu dengan air perbandingan nya 1:15 semprotkan ke tanaman.

Pestisida alami dari umbi gadung

Siapkan bahan bahan yang di perlukan seperti umbi gadung 1 kg dan air bersih 20 liter , umbi gadung di parut atau di tumbuh , lalu peras untuk di ambil air nya dan campurkan ekstrak umbi gadung dengan 20 liter air, saring dan semprotkan ke tanaman.

Menggunakan biji srikaya

Bahan alami selanjut nya di klaim sebagai Cara Membasmi Hama Kutu Daun adalah dengan menggunakan biji srikaya.

Cara Membasmi Hama Kutu DaunSiapkan bahan bahan yang di perlukan seperti biji srikaya 25-30 gram dan air bersih 1 liter air lalu biji srikaya yang telah disiapkan tumbuk hingga halus lalu campurkan 1 liter air , aduk hingga tercampur rata, saring larutan tersebut dan ramuan ini bisa di semprotkan ke tanaman.

Daun pepaya

Bahan bahan yang di perlukan untuk membasmi kutu bisa juga dengan menggunakan daun pepaya , siapkan pepaya segar 1 kg dan air bersih 10 liter , haluskan daun pepaya lalu tumbuk ayau di blender , rendam kurang lebih 24 jam dengan air tadi , saring dan ramuan ini bisa anda semprotkan untuk membasmi hama kutu daun.

Biji ajeran

Bahan bahan yang di perlukan 1 liter air , deterjen secukup nya , rebus biji ajeran hingga mendidih, air rebus nya jika sudah mendidih angkat dan jika sudah dingin, campurkan 1 liter air dan deterjen 1 sendok teh , lalu ramuan ini bisa anda semprotkan ke tanaman.

Bawang putih

Bahan alami berikut nya yang bisa membantu membasmi hama kutu daun adalah dengan menggunakan bawang putih , siapkan 100 gram bawang putih ,50 ml minyak sayur, 1 liter air, deterjen 1 sendok teh

Cara Membasmi Hama Kutu Daun - Proses pembuatan tumbuk bawang putih hingga halus , campurkan minyak sayur dan diamkan 24 jam lalu saring dan campurkan deterjen, untuk pengaplikasian nya anda campurkan ramuan itu dengan air bersih perbanding 1:19 aduk hingga rata dan semprotkan ke tanaman.

REKOMENDASI PHEFOC PRODUK PERTANIAN UNTUK MEMBASMI HAMA KUTU DAUN

broken image

KLIK GAMBAR UNTUK INFORMASI LEBIH LENGKAP